ANALISIS PERATURAN DESA NOMOR 29 TAHUN 2021 TENTANG DESA LAYAK ANAK DI DESA POTO KECAMATAN MOYO HILIR
Kata Kunci:
Analisis, Desa Layak Anak (DLA), Kebijakan PublikAbstrak
ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan untuk dapat melakukan analisis peraturan desa tentang Desa Layak Anak dan apa saja
faktor penghambat yang mempengaruhi jalannya program Desa Layak Anak (DLA) yang telah ditetapkan di Desa
Poto. Dalam penelitian ini sendiri menggunakan metode kualitatif dimana pada pengumpulan data menggunakan
tiga tahapan yaitu, observasi, wawancara, dan dokumentasi sebagai penguat. Hasil yang didapatkan dalam
penelitian ini adalah mengetahui proses tiga tahapan evaluasi yang meliputi, input, proses, dan output. Adapun
tentang kendala-kendala yang dihadapinya dalam Proses tersebut yaitu, kendala Psikologis dan ekonomi.
Kata kunci; Desa Layak Anak (DLA), Ekonomi, Evaluasi, Input, Output, proses, psikologis.