PENGARUH LITERASI KEUANGAN DAN PERILAKU KEUANGAN TERHDAP KINERJA UMKM KABUPATEN SUMBAWA

THE EFFECT OF FINANCIAL LITERACY AND FINANCIAL BEHAVIOR ON THE PERFORMANCE OF MSMEs IN SUMBAWA DISTRICT

Authors

  • Novitri Sahdania UTS
  • Aris Sugiarto Universitas Teknologi Sumbawa

Keywords:

Literasi Keuangan;Perilaku;Kinerja UMKM.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh literasi keuangan terhadap Kinerja UMKM Kabupaten Sumbawa, Pengaruh perilaku keuangan terhadap kinerja UMKM Kabupaten Sumbawa. Teknik pengambilan ssmpel menggunakan teknik nonprobabilitas sampling dan purposive sampling, serta penentuan jumlah sampel menggunakan rumus slovin, sehingga sampel yang diperlukan sebanyak 100 responden. Data dikumpulkan dengan kuesioner, serta di analisis dengan teknis analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa (1) Literasi Keuangan berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja UMKM Kabupaten Sumbawa, (2) Perilaku Keuangan berpengaruh positif dan signifikan terhadap Kinerja UMKM Kabupaten Sumbawa.

Published

2023-08-07

How to Cite

Sahdania, N., & Aris Sugiarto. (2023). PENGARUH LITERASI KEUANGAN DAN PERILAKU KEUANGAN TERHDAP KINERJA UMKM KABUPATEN SUMBAWA: THE EFFECT OF FINANCIAL LITERACY AND FINANCIAL BEHAVIOR ON THE PERFORMANCE OF MSMEs IN SUMBAWA DISTRICT. Proceeding Of Student Conference, 1(4), 203–212. Retrieved from http://conference.uts.ac.id/index.php/Student/article/view/804
Loading...